Mie Goreng Pakcoy Tomat

Resep Mie Goreng Pakcoy Tomat

usiiyanii

usiiyanii

5.0

(1 Rating)

Enak dimakan cuaca dingin-dingin 🥰.

Bahan Utama

1 keping mie goreng instan

3 lembar daun Pakcoy

1/2 buah tomat

1 butir telur ayam

1 sdm saus cabai

1 sdm kecap manis

Kaldu bubuk secukupnya

Air mineral secukupnya

Minyak sayur secukupnya

Cara Membuat

Rebus daun pakcoy.

Langkah 1

Rebus daun pakcoy.

Setelah mendidih, masukan kepingan mie, masak sampai mie lembut.

Langkah 2

Setelah mendidih, masukan kepingan mie, masak sampai mie lembut.

Setelah mie masak, angkat laku tiriskan.

Langkah 3

Setelah mie masak, angkat laku tiriskan.

Lanjut orak arik telur, beri kaldu bubuk.

Langkah 4

Lanjut orak arik telur, beri kaldu bubuk.

Setelah telur matang, masukan mie yang ditiriskan tadi

Langkah 5

Setelah telur matang, masukan mie yang ditiriskan tadi

Lalu masukan bumbu mie, tambahkan saus cabai dan kecap manis, dan irisan tomat, aduk-aduk... Lalu sajikan selagi hangat.

Langkah 6

Lalu masukan bumbu mie, tambahkan saus cabai dan kecap manis, dan irisan tomat, aduk-aduk... Lalu sajikan selagi hangat.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: