Rina
5.0
(1 Rating)
eEak dan mudah membuatnya😊
Langkah 1
Haluskan bawang merah dan bawang putih.
Langkah 2
Siram mie dengan air dingin dan tiriskan (jangan direndam).
Langkah 3
Tumis bawang bombai sampai layu dan masukkan bumbu halus.
Langkah 4
Setelah bumbu tercium harum dan agak kering, masukkan air tunggu sampai mendidih.
Langkah 5
Masukkan lada hitam dan kaldu bubuk.
Langkah 6
Masukkan kembang kol, tunggu sampai layu. Beri kecap dan saos tiram. Cek rasa. Tambahkan garam jika kurang asin.
Langkah 7
Masukkan mie, aduk sebentar. Terakhir beri daun sop dan daun bawang, aduk semuanya sampai air menyusut. Sajikan untuk 2 porsi.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua