Puspitasari Anggradewi
4.0
(2 Rating)
Roti khas India ini enak langsung dimakan tapi bisa juga dicocol di kuah kari.
Advertisement
Langkah 1
Panaskan air, ambil sesuai takaran.
Langkah 2
Campurkan air hangat, gula dan ragi. aduk rata, biarkan larutan berbusa tanda bahwa ragi masih aktif.
Langkah 3
Campurkan terigu dan yogurt.
Langkah 4
Tambahkan juga larutan ragi.
Langkah 5
Ulen hingga kalis tapi tidak perlu elastis.
Langkah 6
Tutup dan diamkan minimal 1 jam sampai mengembang dua kali lipat.
Langkah 7
Bagi dua adonan dan pipihkan memanjang.
Langkah 8
Buat olesannya dengan mencampurkan mentega, seledri cincang dan bubuk bawang putih.
Langkah 9
Panggang di frypan anti lengket. jika sudah mulai menggelembung, balik.
Langkah 10
Naan bread siap dihidangkan. Lebih yummy dimakan saat hangat.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Diskusi ()
Lihat Semua