Santi Agnesi
5.0
(1 Rating)
Nasi gulung ini bisa buat bekal karena sangat simple, saya pilih isian udang karena matangnya gak butuh waktu yang lama dan bisa dadakan.
Advertisement
Langkah 1
Siapkan semua bahan.
Langkah 2
Tumis bawang bombay sampai layu.
Langkah 3
Masukkan udang, tumis sampai berubah warna, masukkan sisa bumbu marinasi, setelah matang sisihkan.
Langkah 4
Buat dadar, pindahkan ke penggulung nori, alasi dengan plastik.
Langkah 5
Tata nasi, acar sayur, udang, gulung sambil dipadatkan.
Langkah 6
Potong sesuai selera. Sajikan dengan saus kesukaan.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua