Siti Mudrikah
5.0
(1 Rating)
Menu simple dan praktis tapi tetap enak. Semoga bermanfaat.
Langkah 1
Potong-potong daun bawang, keju dan cabe rawit. Sisihkan.
Langkah 2
Masukkan telur, garam dan merica bubuk ke dalam mangkuk lalu kocok lepas.
Langkah 3
Tambahkan potongan keju, daun bawang dan cabe rawit. Aduk rata.
Langkah 4
Panaskan minyak, goreng omelet menggunakan api sedang sampai sisi bawah matang dan kokoh.
Langkah 5
Balik omelet, masak sebentar sampai kedua sisi matang sempurna. Angkat lalu sajikan.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua