Muthia
5.0
(1 Rating)
Olahan jengkol yang simple, enak, dan maknyus.
Wajan
Advertisement
Langkah 1
Kupas kulit jengkol lalu belah 4, cuci bersih dan tiriskan.
Langkah 2
Siapkan wajan lalu rebus air, setelah mendidih lalu masukkan jengkol.
Langkah 3
Masukkan daun jeruk, aduk rata. Rebus sampai jengkol empuk.
Langkah 4
Iris cabe gendot sesuai selera.
Langkah 5
Masukkan kecap manis ke dalam wajan berisikan jengkol.
Langkah 6
Iris bawang bombay dan iris cabe merah, lalu masukkan kedalam wajan. Oseng sebentar.
Langkah 7
Masukkan terasi, garam, merica, dan gula pasir. kemudian masukkan air sedikit. Oseng dan aduk. Cicipi koreksi rasa.
Langkah 8
Cuci bersih daun kemangi lalu tiriskan. Masukkan ke dalam wajan, oseng sampai tercampur dan daun kemangi layu. Sudah siap disajikan.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua