Ratna Puspita
5.0
(1 Rating)
Akhirnya bisa memanfaatkan kulit buah naga juga, biasanya langsung dibuang.. #JagoMasakMaret.
Sendok Sayur
Whisker
Wajan
Sendok
Teflon
Langkah 1
Kerok kulit buah naga bagian dalam, sisihkan.
Langkah 2
Haluskan kulit buah naga dan air, lalu saring.
Langkah 3
Kocok telur dan gula pasir menggunakan whisker.
Langkah 4
Masukkan tepung terigu, baking powder, dan margarin, aduk rata.
Langkah 5
Masukkan air kulit naga, aduk rata hingga tidak ada yang bergerindil.
Langkah 6
ambil 1 sendok sayur adonan, masukkan kedalam teflon (disini saya menggunakan wajan cekung). masak hingga sisi bagian bawah matang, masak menggunakan api kecil.
Langkah 7
Setelah sisi bagian bawah matang, balik agar matang merata, angkat.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Belum ada diskusi
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!