Perkedel Tahu Teri

Resep Perkedel Tahu Teri

mama salma

mama salma

5.0

(2 Rating)

Perkedel tahu ini bisa disebut teman nasi atau cemilan juga bisa, caranya jangan ngasih garam kebanyakan ya, nanti boros nasi hehehe. perkedel tahu diLihat Selengkapnya

Bahan Utama

100 gr teri basah

10 buah tahu

2 butir telur

2 batang daun bawang

2 siung bawang putih

1 sdm saus tiram

Garam secukupnya

Merica bubuk secukupnya

Kaldu jamur secukupnya

Air jeruk nipis secukupnya

Alat & Perlengkapan

Wajan

Sendok

Advertisement

Cara Membuat

Cuci dan rendam tahu dengan air panas selama 1/2 jam.

Langkah 1

Cuci dan rendam tahu dengan air panas selama 1/2 jam.

Cuci teri basah beri sedikit perasan jeruk nipis.

Langkah 2

Cuci teri basah beri sedikit perasan jeruk nipis.

Haluskan tahu lalu campur dengan teri basah.

Langkah 3

Haluskan tahu lalu campur dengan teri basah.

Beri saus tiram, garam, kaldu jamur, merica, aduk lalu tambahkan bawang putih yang sudah dihaluskan dan daun bawang yang sudah diiris tipis.

Langkah 4

Beri saus tiram, garam, kaldu jamur, merica, aduk lalu tambahkan bawang putih yang sudah dihaluskan dan daun bawang yang sudah diiris tipis.

Terakhir tambahkan telur satu persatu sambil diaduk lalu koreksi rasa.

Langkah 5

Terakhir tambahkan telur satu persatu sambil diaduk lalu koreksi rasa.

Panaskan wajan beri minyak lalu ambil adonan satu sendok ke wajan lalu goreng adonan tahu sampai kecokelatan dan sampai adonan habis.

Langkah 6

Panaskan wajan beri minyak lalu ambil adonan satu sendok ke wajan lalu goreng adonan tahu sampai kecokelatan dan sampai adonan habis.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait