Ummu Alfard
5.0
(1 Rating)
Bismillahirrahmanirrahim...Entry ke 2 di misi Masak #DiRecookYummy kali ini saya membuat puding mozaik. Tapi resep kali ini sedikit berbeda karena say
Blender
Loyang
Advertisement
Langkah 1
Blender semua bahan puding coklat. Kemudian rebus sampai mendidih.
Langkah 2
Tuang adonan ke dalam loyang yang sudah diolesi air. Biarkan sampai dingin dan set.
Langkah 3
Blender semua bahan puding susu. Kemudian rebus sampai mendidih.
Langkah 4
Tuang adonan ke dalam loyang yang sudah diolesi air. Biarkan dingin dan set.
Langkah 5
Setelah puding set. Kemudian potong dadu.
Langkah 6
Siapkan biji selasih. Sisihkan.
Langkah 7
Rebus semua bahan puding kaca. Aduk rata. Rebus sampai mendidih.
Langkah 8
Siapkan wadah (me.gelas) tata puding coklat,puding susu dan biji selasih di atasnya. Kemudian tuang puding kaca. Biarkan sampai dingin dan set. Masukkan ke dalam kulkas. Kemudian sajikan.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua