Indah Kurniasari
5.0
(1 Rating)
Tempe merupakan salah satu bahan makanan Nusantara yang berasal dari fermentasi kedelai dan meski sederhana, tempe sudah terkenal di mancanegara. Saya
Langkah 1
Haluskan bahan perendam tempe, beri air lalu aduk rata. Celupkan tempe dan biarkan sebentar hingga bumbu meresap ke tempe
Langkah 2
Goreng semua tempe hingga matang lalu tiriskan
Langkah 3
Haluskan tempe
Langkah 4
Goreng bawang merah, bawang putih, cabe merah, cabe rawit, dan tomat hingga setengah layu. Angkat dan tiriskan
Langkah 5
Lalu haluskan bersama terasi sangrai, garam, gula, dan kaldu bubuk
Langkah 6
Tumis sambal yang dihaluskan tadi dan masukkan air jeruk nipis serta setengah bagian daun kemangi. Aduk rata
Langkah 7
Masukkan tempe yang sudah dihaluskan dan masukkan sisa daun kemangi tadi. Masak sebentar. Bisa dikoreksi rasanya lalu sajikan
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua