Sambel Pete

Resep Sambel Pete

Mutia_ica

Mutia_ica

5.0

(1 Rating)

Kalo udah ketemu pete, udah deh nasi sepiring langsung habis, apalagi pedesnya nampol, makin semangat makannya.

Bahan Utama

6 buah cabe rawit setan

10 buah cabe merah

5 siung bawang merah

1 buah tomat ukuran sedang

3/4 sdt kaldu bubuk (sesuaikan selera)

1 sdt gula pasir

3/4 sdt garam

15 biji pete, belah dua

2 siung bawang putih

Advertisement

Cara Membuat

Blender cabe, bawang dan tomat.

Langkah 1

Blender cabe, bawang dan tomat.

Tumis hingga wangi.

Langkah 2

Tumis hingga wangi.

Masukkan kaldu bubuk, garam dan gula, aduk rata, tes rasa.

Langkah 3

Masukkan kaldu bubuk, garam dan gula, aduk rata, tes rasa.

Masukkan pete, masak hingga pete matang.

Langkah 4

Masukkan pete, masak hingga pete matang.

Pindahkan ke piring saji. Sambal cocok disajikan dengan ayam goreng, ikan goreng, maupun tahu tempe goreng.

Langkah 5

Pindahkan ke piring saji. Sambal cocok disajikan dengan ayam goreng, ikan goreng, maupun tahu tempe goreng.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait