Sate Maranggi Teflon Mix Tahu #KURCEPPEJUANGRESEPNUSANTARA

Resep Sate Maranggi Teflon Mix Tahu #KURCEPPEJUANGRESEPNUSANTARA

Muthia

Muthia

5.0

(1 Rating)

Menu Nusantara sate maranggi Purwakarta. Tapi karena tidak punya panggangan/bakaran sate mari kita masak di teflon aja.

Bahan Utama

10 siung bawang merah

5 siung bawang putih

3 sdm ketumbar

2 sdm kecap manis

3/4 kg daging sapi

5 sdm minyak

1 sdm saus tiram

1/2 sdm kecap asin

1/2 sdm bubuk kaldu jamur

5 buah tahu

1/4 kg minyak

500 cc air

Cara Membuat

Siapkan bawang merah, bawang putih, dan ketumbar lalu dihaluskan.

Langkah 1

Siapkan bawang merah, bawang putih, dan ketumbar lalu dihaluskan.

Potong daging kotak lalu lumuri dengan bumbu halus. Marinasi 10 menit dan diamkan.

Langkah 2

Potong daging kotak lalu lumuri dengan bumbu halus. Marinasi 10 menit dan diamkan.

Tambahkan kecap manis di atas daging marinasi.

Langkah 3

Tambahkan kecap manis di atas daging marinasi.

Siapkan wajan lalu beri minyak sedikit. Setelah panas minyak lalu masukkan daging berbumbu. Oseng sampai warnanya berubah.

Langkah 4

Siapkan wajan lalu beri minyak sedikit. Setelah panas minyak lalu masukkan daging berbumbu. Oseng sampai warnanya berubah.

Tambahkan air ke dalam wajan berisikan daging.

Langkah 5

Tambahkan air ke dalam wajan berisikan daging.

Tambahkan kecap asin, saus tiram, dan bubuk kaldu jamur. Aduk rata dan koreksi rasa.

Langkah 6

Tambahkan kecap asin, saus tiram, dan bubuk kaldu jamur. Aduk rata dan koreksi rasa.

Masak sampai air menyurut.

Langkah 7

Masak sampai air menyurut.

Siapkan wajan lain lalu isikan minyak goreng, potong dadu kecil tahu goreng sampai matang. Angkat dan tiriskan.

Langkah 8

Siapkan wajan lain lalu isikan minyak goreng, potong dadu kecil tahu goreng sampai matang. Angkat dan tiriskan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait