Sego Tempong #JagoMasakMinggu8Periode3

Resep Sego Tempong #JagoMasakMinggu8Periode3

Greg Dhian Permana Adhijanti

Greg Dhian Permana Adhijanti

5.0

(2 Rating)

Khas Banyuwangi, Jawa Timur. Isian sayur dan lauk sesuaikan dengan selera.

Bahan Utama

Secukupnya nasi

1 ikat daun singkong

4 buah labu siam muda

Secukupnya ikan asin sepat goreng

Bahan udang goreng kriuk:

200 gr udang ukuran kecil/sedang

1/2 sdt garam

1 sdt kaldu bubuk

1/4 sdt merica bubuk

4 sdm tepung beras

Bahan sambal:

5 buah cabai keriting merah

10 buah cabai rawit merah

1 buah ranti (sejenis tomat)

1 sdt terasi

1/2 sdt garam

1 sdt gula pasir

Cara Membuat

Buat sambal: ulek kasar bahan sambal, koreksi rasa, sisihkan.

Langkah 1

Buat sambal: ulek kasar bahan sambal, koreksi rasa, sisihkan.

Daun singkong dan labu siam direbus sampai matang, sisihkan.

Langkah 2

Daun singkong dan labu siam direbus sampai matang, sisihkan.

Lumuri udang dengan kaldu bubuk, garam, dan merica bubuk. Diamkan 15 menit.

Langkah 3

Lumuri udang dengan kaldu bubuk, garam, dan merica bubuk. Diamkan 15 menit.

Taburi udang dengan tepung beras, sampai terbalut rata.

Langkah 4

Taburi udang dengan tepung beras, sampai terbalut rata.

Goreng dalam minyak panas dengan api sedang sampai matang, angkat, tiriskan.

Langkah 5

Goreng dalam minyak panas dengan api sedang sampai matang, angkat, tiriskan.

Sajikan nasi dengan lalap rebusan daun singkong dan labu siam, udang goreng, ikan asin sepat, dan sambal tomat yang pedasnya nampol.

Langkah 6

Sajikan nasi dengan lalap rebusan daun singkong dan labu siam, udang goreng, ikan asin sepat, dan sambal tomat yang pedasnya nampol.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Zunita Salim

Zunita Salim

Sego Tempong #JagoMasakMinggu8Periode3

Pembuatan Resep

Simpel

Penilaian Resep

Enak

Selamat pagi mba, salam kenal.. Recook sego tempong khas Banyuwa...Lihat selengkapnya

Sumber Resep

Sego Tempong #JagoMasakMinggu8Periode3

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait