Resep Simple Steak Tempe

Yummy Official

Yummy Official

4.0

(151 Rating)

60 mnt

Rp 30.000

Tanpa Babi

Porsi 2-4 orang

Bahan Utama

2 buah tempe

150 gr tepung terigu

50 gr tepung beras

1 butir telur

4 siung bawang putih

1 bungkus jamur

1 sdt garam

1 sdt gula

1 sdt penyedap

Minyak secukupnya

Saus barbeque instan

-

Bahan Pelengkap:

Wortel potong korek api rebus

Buncis potong korek api rebus

Kentang potong koreng api rebus

Alat & Perlengkapan

Kompor

Food Processor

Teflon

Cara Membuat

Campurkan tempe, tepung terigu,tepung beras, jamur, garam, gula, penyedap, dan telur dalam food processor lalu haluskan (jangan terlalu halus agar masih terasa tekstur tempe).

Langkah 1

Campurkan tempe, tepung terigu,tepung beras, jamur, garam, gula, penyedap, dan telur dalam food processor lalu haluskan (jangan terlalu halus agar masih terasa tekstur tempe).

Bentuk adonan hingga menyerupai steak lalu goreng adonan tempe dengan minyak panas dan api sedang hingga matang lalu angkat dan tiriskan.

Langkah 2

Bentuk adonan hingga menyerupai steak lalu goreng adonan tempe dengan minyak panas dan api sedang hingga matang lalu angkat dan tiriskan.

Setelah itu tuangkan saus BBQ ke dalam steak tempe dan marinasi atau diamkan selama 15 menit agar meresap.

Langkah 3

Setelah itu tuangkan saus BBQ ke dalam steak tempe dan marinasi atau diamkan selama 15 menit agar meresap.

Panaskan teflon di atas kompor lalu cairkan mentega diatasnya.

Langkah 4

Panaskan teflon di atas kompor lalu cairkan mentega diatasnya.

Masak tempe di atasnya hingga matang dan kecoklatan. Setelah itu sajikan dengan sayuran rebus.

Langkah 5

Masak tempe di atasnya hingga matang dan kecoklatan. Setelah itu sajikan dengan sayuran rebus.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait