Sup Sayur Komplit Tanpa MSG

Resep Sup Sayur Komplit Tanpa MSG

Gemmy's Kitchen

Gemmy's Kitchen

5.0

(8 Rating)

Enaaak seger.

Bahan Utama

2 buah wortel, potong bulat

2 buah kentang, potong dadu

100 gram kol, rajang kasar

50 gram buncis, potong sesuai selera

1/2 buah bawang bombay, cincang halus

3 siung bawang putih, haluskan

1/4 biji pala, haluskan

Minyak goreng secukupnya

Gula secukupnya

Garam secukupnya

Merica secukupnya

Bawang goreng secukupnya

1 batang seledri, ikat simpul

2 batang daun bawang

1 lembar daun salam

Air secukupnya

Advertisement

Cara Membuat

Tumis bawang bombay, bawang putih hingga harum. Lalu masukkan daun salam. Oseng-oseng hingga bumbu matang. Angkat dan tiriskan.

Langkah 1

Tumis bawang bombay, bawang putih hingga harum. Lalu masukkan daun salam. Oseng-oseng hingga bumbu matang. Angkat dan tiriskan.

Cuci bersih sayuran yang sudah dipotong-potong lalu tiriskan.

Langkah 2

Cuci bersih sayuran yang sudah dipotong-potong lalu tiriskan.

Didihkan air secukupnya lalu masukan bumbu yang sudah ditumis. Lalu masukkan wortel dan buncis. Biarkan setengah matang.

Langkah 3

Didihkan air secukupnya lalu masukan bumbu yang sudah ditumis. Lalu masukkan wortel dan buncis. Biarkan setengah matang.

Lalu masukkan kol dan kentang. Beri garam, gula dan merica bubuk. Koreksi rasa. Biarkan setengah matang.

Langkah 4

Lalu masukkan kol dan kentang. Beri garam, gula dan merica bubuk. Koreksi rasa. Biarkan setengah matang.

Lalu terakhir masukkan daun bawang dan seledri. Aduk sebentar dan koreksi rasa kembali. Lalu beri taburan bawang goreng. Siap sajikan.

Langkah 5

Lalu terakhir masukkan daun bawang dan seledri. Aduk sebentar dan koreksi rasa kembali. Lalu beri taburan bawang goreng. Siap sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait