Tahu Isi Goreng

Resep Tahu Isi Goreng

de ayas

de ayas

5.0

(1 Rating)

Cemilan enak di kala musim hujan

Bahan Utama

5 buah tahu kulit segitiga

1 sdm tepung maizena

7 sdm tepung terigu

1 sdm tepung beras

1 buah wortel (potong korek api)

Kol secukupnya (iris tipis)

1 buah sosis (potong kecil)

1 batang daun bawang kecil

1 siung bawang putih besar

Bawang bombai secukupnya

Garam secukupnya

Penyedap secukupnya

Air

Minyak untuk menumis

Advertisement

Cara Membuat

Belah tahu dan keluarkan sebagian isinya.

Langkah 1

Belah tahu dan keluarkan sebagian isinya.

Potong wortel, kol, dan sosis.

Langkah 2

Potong wortel, kol, dan sosis.

Cincang kasar bawang putih, bombai, dan daun bawang.

Langkah 3

Cincang kasar bawang putih, bombai, dan daun bawang.

Tumis bawang hingga harum kemudian masukkan sayur. Beri garam dan penyedap rasa. Masak hingga sayuran setengah matang.

Langkah 4

Tumis bawang hingga harum kemudian masukkan sayur. Beri garam dan penyedap rasa. Masak hingga sayuran setengah matang.

Isikan isian ke dalam tahu.

Langkah 5

Isikan isian ke dalam tahu.

Campurkan semua tepung beserta garam dan penyedap. Beri air hingga cukup kental.

Langkah 6

Campurkan semua tepung beserta garam dan penyedap. Beri air hingga cukup kental.

Celupkan tahu ke dalam adonan tepung.

Langkah 7

Celupkan tahu ke dalam adonan tepung.

Goreng hingga matang. Siap disantap saat masih hangat bersama cabai dan teh manis.

Langkah 8

Goreng hingga matang. Siap disantap saat masih hangat bersama cabai dan teh manis.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait