Telur Ceplok Bumbu Petis

Resep Telur Ceplok Bumbu Petis

frisna nugroho

frisna nugroho

5.0

(1 Rating)

Masakan yang mudah, enak dan lezat.

Bahan Utama

7 btr telur

2 lbr daun jeruk

1 ruas lengkuas, geprek

2 sdm kecap manis

1 sdm gula merah sisir

2 sdt petis

¼ sdt lada bubuk

½ sdt kaldu bubuk

½ sdt garam

500 ml air

Bumbu Halus :

4 siung bawang merah

4 siung bawang putih

2 btr kemiri

1 ruas jahe

3 buah cabai merah

5 buah cabai rawit

Alat & Perlengkapan

Kuas

Cara Membuat

Ceplok telur menggunakan cetakan martabak mini, masak sampai matang, angkat. Sisihkan.

Langkah 1

Ceplok telur menggunakan cetakan martabak mini, masak sampai matang, angkat. Sisihkan.

Tumis bumbu halus bersama daun jeruk dan lengkuas sampai wangi dan tanak.

Langkah 2

Tumis bumbu halus bersama daun jeruk dan lengkuas sampai wangi dan tanak.

Tuang air, tambahkan lada bubuk, kaldu bubuk dan garam. Aduk, masak sampai mendidih.

Langkah 3

Tuang air, tambahkan lada bubuk, kaldu bubuk dan garam. Aduk, masak sampai mendidih.

Masukan gula merah, petis dan kecap manis, aduk sampai gula dan petis larut.

Langkah 4

Masukan gula merah, petis dan kecap manis, aduk sampai gula dan petis larut.

Masukan telur ceplok, masak sampai air menyusut. Angkat, sajikan.

Langkah 5

Masukan telur ceplok, masak sampai air menyusut. Angkat, sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: