Tumis Ikan Asin Labu Siam

Resep Tumis Ikan Asin Labu Siam

Beranda Aqlan

Beranda Aqlan

5.0

(1 Rating)

Enak dan simpel.

Bahan Utama

1 buah labu siam muda

1 potong ikan asin

1/2 papan pete

3 siung bawang merah

1 siung bawang putih

3 buah cabe merah

1/2 sdt lada bubuk

1/2 sdt kaldu bubuk

Garam secukupnya

1/2 gelas air

Advertisement

Cara Membuat

Iris cabe dan bawang, ikan asin serta kupas pete.

Langkah 1

Iris cabe dan bawang, ikan asin serta kupas pete.

Iris kotak labu siam lalu rendam dalam air tambahkan sedikit garam.

Langkah 2

Iris kotak labu siam lalu rendam dalam air tambahkan sedikit garam.

Tumis bumbu iris hingga wangi. Masukkan pete serta ikan asin.

Langkah 3

Tumis bumbu iris hingga wangi. Masukkan pete serta ikan asin.

Masukkan labu siam dan kecilkan api.

Langkah 4

Masukkan labu siam dan kecilkan api.

Tambahkan sedikit air, kaldu, garam dan lada bubuk.

Langkah 5

Tambahkan sedikit air, kaldu, garam dan lada bubuk.

Masak hingga kuah menyusut dan labu siam empuk.

Langkah 6

Masak hingga kuah menyusut dan labu siam empuk.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait