Tumis Jamur Senja

Resep Tumis Jamur Senja

Tiyas Rahayu

Tiyas Rahayu

5.0

(1 Rating)

Jamur senja karena masaknya sore hari :)

Bahan Utama

125 gram jamur tiram

3 potong tahu ukuran kecil 5 cm

3 buah bawang merah

2 buah bawang putih

5 buah cabai rawit

1/2 cabai hijau besar

1 helai serai / lengkuas

1 sdt garam

1 sdt kaldu bubuk

1/2 sdt gula pasir

100 ml air

Minyak secukupnya untuk menumis

Advertisement

Cara Membuat

Siapkan semua bumbu, cuci terlebih dahulu lalu kupas.

Langkah 1

Siapkan semua bumbu, cuci terlebih dahulu lalu kupas.

Cincang bawang merah dan putih, cabai cukup diris tipis dan serainya bisa diikat.

Langkah 2

Cincang bawang merah dan putih, cabai cukup diris tipis dan serainya bisa diikat.

Setelah mencuci jamur peras airnya, lalu suwir-suwir jamurnya.

Langkah 3

Setelah mencuci jamur peras airnya, lalu suwir-suwir jamurnya.

Tumis bumbu hingga layu dan harum.

Langkah 4

Tumis bumbu hingga layu dan harum.

Masukan semua bahan dan bumbu, masak hingga matang dan siap disajikan :)

Langkah 5

Masukan semua bahan dan bumbu, masak hingga matang dan siap disajikan :)

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait