Whenie Beckham
5.0
(3 Rating)
Tumis kacang panjang yang dicampur tahu dan diberi saus tiram. Enak buat teman makan nasi.
Piring
Piring Saji
Langkah 1
Goreng tahu hingga setengah matang, sisihkan.
Langkah 2
Tumis bawang merah dan bawang putih hingga wangi.
Langkah 3
Kemudian masukkan kacang panjang dan cabe rawit, tumis sebentar hingga sedikit layu. Setelah itu tambahkan sedikit air. Aduk rata.
Langkah 4
Bumbui dengan merica dan kaldu bubuk. Aduk rata.
Langkah 5
Kemudian masukkan saus tiram. Aduk rata. Cek rasanya.
Langkah 6
Masak hingga bumbu meresap dan sayuran empuk. Matikan api. Kemudian sajikan di atas piring saji.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua