Rahma Dapur Daisy
5.0
(1 Rating)
Enak dan bergizi. Tidak ada rasa pahitnya sama sekali ya bukan paria namanya, tapi dijamin ini nagih. Syarat menumis paria jangan sampai ada tambahan
1 buah paria, cuci bersih dan lap sampai kering, belah menjadi 2, buang bagian tengah beserta isinya, iris tipis-tipis
1 genggam teri, goreng kering
Advertisement
Langkah 1
Siapkan semua bahannya.
Langkah 2
Tumis irisan bawang merah, putih, dan bombay sampai harum. Masukkan irisan tomat, cabai keriting dan rawit. Tumis sampai agak layu.
Langkah 3
Masukkan irisan paria. Aduk terus sampai paria mengeluarkan sedikit air dan bau langu hilang.
Langkah 4
Tambahkan saus tiram, kecap manis, gula merah, garam dan kaldu jamur. Aduk merata.
Langkah 5
Masukkan tempe dan teri goreng. Aduk sampai merata. Setelah paria empuk, koreksi rasanya. Jika sudah pas, pindahkan ke wadah.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua