iis
4.0
(1 Rating)
Hidangan kali ini simpel dan cepat, karena sayur dan lauk dimasak jadi satu hidangan yang lezat.
Langkah 1
Tumis bawang merah dan bawang putih hingga harum.
Langkah 2
Tambahkan sawi putih, lalu aduk-aduk hingga agak layu.
Langkah 3
Tambahkan sosis, lalu aduk-aduk.
Langkah 4
Tambahkan tempe goreng, lalu aduk-aduk.
Langkah 5
Tambahkan garam, lada bubuk, gula pasir dan saus tiram. Aduk-aduk, lalu masak hingga matang. Angkat dan sajikan.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Diskusi ()
Lihat Semua