Tumis Sawi Putih Sosis Tempe

Resep Tumis Sawi Putih Sosis Tempe

iis

iis

4.0

(1 Rating)

Hidangan kali ini simpel dan cepat, karena sayur dan lauk dimasak jadi satu hidangan yang lezat.

Bahan Utama

2 buah sosis, iris serong

200 gr tempe, potong-potong lalu goreng

300 gr sawi putih, potong-potong

3 siung bawang merah

2 siung bawang putih

1 sdm saus tiram

1/2 sdt garam

1/2 sdt lada bubuk

1 sdt gula pasir

2 sdm minyak goreng, untuk menumis

Cara Membuat

Tumis bawang merah dan bawang putih hingga harum.

Langkah 1

Tumis bawang merah dan bawang putih hingga harum.

Tambahkan sawi putih, lalu aduk-aduk hingga agak layu.

Langkah 2

Tambahkan sawi putih, lalu aduk-aduk hingga agak layu.

Tambahkan sosis, lalu aduk-aduk.

Langkah 3

Tambahkan sosis, lalu aduk-aduk.

Tambahkan tempe goreng, lalu aduk-aduk.

Langkah 4

Tambahkan tempe goreng, lalu aduk-aduk.

Tambahkan garam, lada bubuk, gula pasir dan saus tiram. Aduk-aduk, lalu masak hingga matang. Angkat dan sajikan.

Langkah 5

Tambahkan garam, lada bubuk, gula pasir dan saus tiram. Aduk-aduk, lalu masak hingga matang. Angkat dan sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: