Udang Kribo Cabe Garam

Resep Udang Kribo Cabe Garam

izsaiz

izsaiz

5.0

(1 Rating)

Cocok buat ide bekal moms

Bahan Utama

1/4 udang tanpa kepala

125 gr tepung bumbu serba guna

Minyak goreng secukupnya, untuk menggoreng

5 siung bawang putih (cincang)

10 buah cabe rawit (iris)

1 batang bawang prei (iris)

Garam dan kaldu jamur secukupnya

1 butir telur

Advertisement

Cara Membuat

Masukan udang ke dalam kocokan telur lalu baluri dengan tepung bumbu, ulangi 2 kali sambil dicubit-cubit agar tepung menempel.

Langkah 1

Masukan udang ke dalam kocokan telur lalu baluri dengan tepung bumbu, ulangi 2 kali sambil dicubit-cubit agar tepung menempel.

Goreng hingga kecoklatan, angkat lalu tiriskan.

Langkah 2

Goreng hingga kecoklatan, angkat lalu tiriskan.

Panaskan minyak, tumis bawang putih, cabe dan daun bawang hingga setengah kering.

Langkah 3

Panaskan minyak, tumis bawang putih, cabe dan daun bawang hingga setengah kering.

Bumbui dengan garam dan kaldu jamur.

Langkah 4

Bumbui dengan garam dan kaldu jamur.

Masukan udang yang telah digoreng, tumis hingga tercampur merata. Sajikan.

Langkah 5

Masukan udang yang telah digoreng, tumis hingga tercampur merata. Sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait