Apple Hand Pies

Resep Apple Hand Pies

E. A. Firdaus

E. A. Firdaus

5.0

(1 Rating)

Renyah, harum, enakk👌

Bahan Utama

125 gr tepung terigu serbaguna

1/4 sdt garam halus, skip jika pakai butter asin

1 sdt gula pasir

77 gr butter dingin

40 ml air es

1 kuning telur untuk olesan

Bahan Filling

1 buah apel, kupas potong kecil-kecil

1/2 sdt kayu manis bubuk

1 sdt air lemon

25 gr gula palem

1 sdm butter

1 sdm tepung maizena

Alat & Perlengkapan

Garpu

Pisau

Oven

Pisau Roti

Advertisement

Cara Membuat

Aduk rata tepung terigu, gula, dan garam. Lalu masukkan butter.

Langkah 1

Aduk rata tepung terigu, gula, dan garam. Lalu masukkan butter.

Aduk rata menggunakan pisau pastry/garpu hingga adonan berbulir. Masukkan air es, aduk rata hingga adonan bisa di bulatkan.

Langkah 2

Aduk rata menggunakan pisau pastry/garpu hingga adonan berbulir. Masukkan air es, aduk rata hingga adonan bisa di bulatkan.

Bulatkan, bungkus dengan plastik wrap, masukkan di dalam kulkas selama 1 jam.

Langkah 3

Bulatkan, bungkus dengan plastik wrap, masukkan di dalam kulkas selama 1 jam.

Buat fillingnya, aduk rata potongan apel, air lemon dan kayu manis bubuk. Lalu masukkan ke dalam kulkas selama 30 menit. Setelah 30 menit di kulkas, apel akan mengeluarkan air.

Langkah 4

Buat fillingnya, aduk rata potongan apel, air lemon dan kayu manis bubuk. Lalu masukkan ke dalam kulkas selama 30 menit. Setelah 30 menit di kulkas, apel akan mengeluarkan air.

Panaskan apel di atas api kecil, masukkan butter, lalu aduk rata.

Langkah 5

Panaskan apel di atas api kecil, masukkan butter, lalu aduk rata.

Masukkan maizena, aduk rata. Matikan api, lalu dinginkan

Langkah 6

Masukkan maizena, aduk rata. Matikan api, lalu dinginkan

Giling adonan kulit, potong jadi 12 bagian sama besar. Tata bahan filling di 6 bagian, lalu tutup dengan selembar adonan kulit lagi. Tekan-tekan pinggirannya dengan garpu. Masukkan ke dalam kulkas selama 1 jam.

Langkah 7

Giling adonan kulit, potong jadi 12 bagian sama besar. Tata bahan filling di 6 bagian, lalu tutup dengan selembar adonan kulit lagi. Tekan-tekan pinggirannya dengan garpu. Masukkan ke dalam kulkas selama 1 jam.

Setelah 1 jam panaskan oven di suhu 190'C. Olesi permukaan dough dengan kuning telur, buat keratan di atasnya. Lalu panggang di suhu 190'C  selama 25-30 menit atau hingga matang golden brown. Sesuaikan dengan oven masing-masing.

Langkah 8

Setelah 1 jam panaskan oven di suhu 190'C. Olesi permukaan dough dengan kuning telur, buat keratan di atasnya. Lalu panggang di suhu 190'C selama 25-30 menit atau hingga matang golden brown. Sesuaikan dengan oven masing-masing.

Dinginkan sejenak dan sajikan.

Langkah 9

Dinginkan sejenak dan sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait