Bakwan Sayur

Resep Bakwan Sayur

Ratna Puspita

Ratna Puspita

5.0

(1 Rating)

Makanan sejuta umat, enak.

Bahan Utama

5 lembar daun kol

1 buah wortel

1 batang daun bawang

1/4 sdt garam

1/2 sdt kaldu bubuk

1/2 sdt baking powder

5 sdm tepung terigu

1 sdm tepung beras

50 ml air

Cara Membuat

Iris tipis daun kol dan daun bawang, lalu serut wortel. Sisihkan.

Langkah 1

Iris tipis daun kol dan daun bawang, lalu serut wortel. Sisihkan.

Masukkan daun kol, daun bawang dan wortel kedalam wadah.

Langkah 2

Masukkan daun kol, daun bawang dan wortel kedalam wadah.

Masukkan tepung terigu, tepung beras, garam, kaldu bubuk dan baking powder, aduk rata.

Langkah 3

Masukkan tepung terigu, tepung beras, garam, kaldu bubuk dan baking powder, aduk rata.

Tambahkan air, aduk hingga tercampur rata. Tes rasa, diamkan selama 30 menit.

Langkah 4

Tambahkan air, aduk hingga tercampur rata. Tes rasa, diamkan selama 30 menit.

Hasilnya.

Langkah 5

Hasilnya.

Goreng dalam minyak panas hingga matang keemasan, angkat dan tiriskan.

Langkah 6

Goreng dalam minyak panas hingga matang keemasan, angkat dan tiriskan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: