Bandeng Presto Balut Kremes

Resep Bandeng Presto Balut Kremes

Vhita Hani

Vhita Hani

5.0

(1 Rating)

Makin enak dan gurih ada kremesannya.

Bahan Utama

1 ekor bandeng presto

65 gr tepung tapioka

15 gr tepung beras

¼ sdt kaldu bubuk

½ bungkus bumbu ayam ungkep instan

½ btr telur

200 ml air

½ sdt baking powder

Minyak goreng secukupnya

Cara Membuat

Potong-potong bandeng presto.

Langkah 1

Potong-potong bandeng presto.

Campur tepung tapioka, tepung beras, kaldu bubuk, bumbu ayam ungkep instan, telur dan air.

Langkah 2

Campur tepung tapioka, tepung beras, kaldu bubuk, bumbu ayam ungkep instan, telur dan air.

Masukkan baking powder, aduk hingga rata. Masukkan ke botol saos yang ujungnya kecil.

Langkah 3

Masukkan baking powder, aduk hingga rata. Masukkan ke botol saos yang ujungnya kecil.

Panaskan minyak, masukkan 1 iris ikan bandeng.

Langkah 4

Panaskan minyak, masukkan 1 iris ikan bandeng.

Balik, lalu kucuri dengan adonan kremesan.

Langkah 5

Balik, lalu kucuri dengan adonan kremesan.

Tunggu sampai agak set lalu lipat.

Langkah 6

Tunggu sampai agak set lalu lipat.

Angkat dan tiriskan di atas tissue.

Langkah 7

Angkat dan tiriskan di atas tissue.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: