Bunda Rafa
5.0
(17 Rating)
Salah satu masakan khas Jawa yang dibungkus daun pisang
1 ikat kecil kemangi
Lidi atau tusuk gigi secukupnya
Bumbu halus :
5 buah cabe merah keriting
4 buah cabe rawit
Bumbu pelengkap:
Panci
Panci Besar
Panci Kecil
Langkah 1
Tahu dan tempe dipotong dadu lalu kukus kurang lebih 10 menit
Langkah 2
Petik daun kemangi daunnya saja, cuci bersih dan tiriskan
Langkah 3
Siapkan wadah. Masukkan tahu, tempe, daun kemang, bumbu halus dan bumbu pelengkap
Langkah 4
Kemudian aduk hingga benar-benar tercampur rata. Koreksi rasanya
Langkah 5
Lalu bungkus dengan daun pisang dan sematkan lidi agar terbungkus sempurna
Langkah 6
Setelah itu, kukus dalam panci pengukus kurang lebih 20 menit hingga matang
Langkah 7
Siap disajikan
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua