CAPCAY BAKSO ACI TELUR NYEMEK

Resep CAPCAY BAKSO ACI TELUR NYEMEK

Heni Yahya

Heni Yahya

4.0

(2 Rating)

Cap Cay merukana salah satu menu favorit saya, isiannya lengkap dan mudah membuatnya.. Bisa buat lauk maupun dimakan tanpa nasi, mantap semuanya.. NahLihat Selengkapnya

Bahan Utama

1 buah wortel

1 buah kentang

1 genggam daun kol/kobis

1 tangkai daun bawang

Sedikit seledri

5 bakso aci (bisa buat sendiri/beli ya)

Bumbu halus

4 siung bawang merah

3 siung bawang putih

1 buah kemiri (bisa diskip)

Garam, lada, penyedap, dan gula

1 sdt saos tiram

1 sdm kecap manis (sesuai selera)

Cara Membuat

Potong-potong semua bahan

Langkah 1

Potong-potong semua bahan

Tumis bumbu halus hingga wangi

Langkah 2

Tumis bumbu halus hingga wangi

Masukkan telur, orak arik, beri air sedikit (karena nyemek)

Langkah 3

Masukkan telur, orak arik, beri air sedikit (karena nyemek)

Tambahkan wortel dan kentang, tunggu hingga mendidih. Beri saos tiram, garam, lada, gula dan penyedap

Langkah 4

Tambahkan wortel dan kentang, tunggu hingga mendidih. Beri saos tiram, garam, lada, gula dan penyedap

Masukkan kobis, daun bawang, toping (bakso aci)

Langkah 5

Masukkan kobis, daun bawang, toping (bakso aci)

Aduk hingga semua tercampur, beri kecap, cek rasa

Langkah 6

Aduk hingga semua tercampur, beri kecap, cek rasa

Masak hingga kuah menyusut dan kental. Sajikan

Langkah 7

Masak hingga kuah menyusut dan kental. Sajikan

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: