Chicken Dumpling

Resep Chicken Dumpling

Retno Adiesty

Retno Adiesty

5.0

(1 Rating)

Kali ini membuat dumpling dengan menggunakan daging ayam dari resepnya chef Devina, enak karena tekstur dagingnya berasa, ada yang diblend hingga haluLihat Selengkapnya

Bahan Utama

500 gr daging ayam fillet

50 gr kulit ayam

5 siung bawang putih, haluskan

2 butir putih telur

1 sdm garam

1 sdm gula pasir

1/2 sdt lada bubuk

2 sdm saus tiram

1 sdm minyak wijen

6 sdm es batu

18 sdm tepung tapioka

1/2 buah wortel, serut

2 batang daun bawang, ditumis dahulu

Pelengkap :

Wortel parut, untuk topping

40 lembar kulit dimsum, diameter 7,5 cm

Advertisement

Cara Membuat

Siapkan chopper, masukkan 300 gr daging ayam fillet, kulit ayam, bawang putih, garam, lada bubuk, saus tiram, minyak wijen, putih telur dan es batu, lalu chopper hingga halus.

Langkah 1

Siapkan chopper, masukkan 300 gr daging ayam fillet, kulit ayam, bawang putih, garam, lada bubuk, saus tiram, minyak wijen, putih telur dan es batu, lalu chopper hingga halus.

Lalu tambahkan sisa 200 gr daging ayam fillet, chopper sebentar saja agar daging ayamnya tidak terlalu halus, jadi masih terasa tekstur daging ayamnya.

Langkah 2

Lalu tambahkan sisa 200 gr daging ayam fillet, chopper sebentar saja agar daging ayamnya tidak terlalu halus, jadi masih terasa tekstur daging ayamnya.

Lalu tuang semua bahan yang tadi sudah di chopper, tambahkan tepung sagu, aduk rata, masukkan wortel dan daun bawang, aduk hingga semua bahan tercampur rata.

Langkah 3

Lalu tuang semua bahan yang tadi sudah di chopper, tambahkan tepung sagu, aduk rata, masukkan wortel dan daun bawang, aduk hingga semua bahan tercampur rata.

Ambil 1 lembar kulit dimsum, tata adonan secukupnya, lalu bentuk kemudian beri wortel parut.

Langkah 4

Ambil 1 lembar kulit dimsum, tata adonan secukupnya, lalu bentuk kemudian beri wortel parut.

Tata wortel di atas kukusan.

Langkah 5

Tata wortel di atas kukusan.

Jika air kukusan sudah panas, kukus dimsum selama 20 menit, angkat lalu sajikan.

Langkah 6

Jika air kukusan sudah panas, kukus dimsum selama 20 menit, angkat lalu sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait