Chocolate Banana Bread

Resep Chocolate Banana Bread

Munawarah

Munawarah

5.0

(1 Rating)

Wangi banget.

Bahan Utama

300 gr pisang over ripe (ditimbang tanpa kulit)

2 butir telur

60 gr gula palm

80 gr gula pasir

1/2 sdt vanila essense

70 gr butter (dicairkan)

50 gr cooking oil

200 gr terigu

3 sdm cokelat bubuk

1 sdt baking powder

1/4 sdt baking soda

75 gr cokelat cincang (optional)

Advertisement

Cara Membuat

Lumatkan pisang menggunakan garpu.

Langkah 1

Lumatkan pisang menggunakan garpu.

Kocok telur, gula pasir, gula palm dan vanila essense.

Langkah 2

Kocok telur, gula pasir, gula palm dan vanila essense.

Tambahkan butter dan minyak, aduk rata.

Langkah 3

Tambahkan butter dan minyak, aduk rata.

Masukan terigu, cokelat bubuk, baking powder serta baking soda sambil diayak. Aduk sampai tercampur rata.

Langkah 4

Masukan terigu, cokelat bubuk, baking powder serta baking soda sambil diayak. Aduk sampai tercampur rata.

Tambahkan cokelat cincang. Aduk rata.

Langkah 5

Tambahkan cokelat cincang. Aduk rata.

Masukan ke dalam loyang beralas baking paper kemudian beri topping sesuai selera.

Langkah 6

Masukan ke dalam loyang beralas baking paper kemudian beri topping sesuai selera.

Panggang di oven selama 50 menit api atas bawah dengan suhu 160°. Keluarkan oven dan tunggu dingin, sajikan.

Langkah 7

Panggang di oven selama 50 menit api atas bawah dengan suhu 160°. Keluarkan oven dan tunggu dingin, sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait