Siti Mudrikah
5.0
(1 Rating)
Memanfaatkan sisa kue lebaran untuk dikombinasikan dengan cokelat mousse. Manis lembut berpadu gurih renyah, hmmm yummy!!! Si kecil suka.
Spatula
Spatula Kue
Advertisement
Langkah 1
Mixer whipped cream bubuk dengan air es dengan kecepatan tinggi hingga mengembang dan berjejak. Sisihkan sedikit untuk topping.
Langkah 2
Lelehkan DCC bersama susu cair dengan cara di tim.
Langkah 3
Masukkan lelehan DCC ke dalam whipping cream. Aduk menggunakan spatula sampai tercampur rata.
Langkah 4
Remukkan butter cookies.
Langkah 5
Masukkan adonan cokelat mousse ke dalam gelas hingga 1/3 bagian gelas. Tambahkan butter cookies lalu adonan cokelat mousse hingga membentuk 3 layer. Simpan ke dalam freezer selama 2 jam.
Langkah 6
Keluarkan dari freezer. Tambahkan whipping cream, DCC parut, wafer roll dan butter cookies. Sajikan.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua