Churros

Resep Churros

FauziahAfifathuzahwa

FauziahAfifathuzahwa

4.0

(11 Rating)

Camilan asal Spanyol

Bahan Utama

280 ml air

50 gr butter

50 gr gula halus

1/4 sdt garam

200 gr tepung terigu

2 butir telur

200 ml susu

150 gr coklat batang

Alat & Perlengkapan

Kompor

Plastik Segitiga

Advertisement

Cara Membuat

Masak air, butter, garam, dan gula halus. Masak hingga mendidih

Langkah 1

Masak air, butter, garam, dan gula halus. Masak hingga mendidih

Setelah mendidih, matikan kompor, tambahkan 200 gr tepung terigu

Langkah 2

Setelah mendidih, matikan kompor, tambahkan 200 gr tepung terigu

Aduk hingga seperti gambar, lalu diamkan hingga hangat kuku

Langkah 3

Aduk hingga seperti gambar, lalu diamkan hingga hangat kuku

Setelah dingin, masukkan 2 butir telur, lalu mixer hingga tekstur halus

Langkah 4

Setelah dingin, masukkan 2 butir telur, lalu mixer hingga tekstur halus

Setelah halus masukkan ke dalam plastik segitiga seperti gambar

Langkah 5

Setelah halus masukkan ke dalam plastik segitiga seperti gambar

Panaskan minyak, lalu semprotkan adonan ke minyak panas. Potong dengan bantuan gunting, masak hingga matang menggunakan api kecil

Langkah 6

Panaskan minyak, lalu semprotkan adonan ke minyak panas. Potong dengan bantuan gunting, masak hingga matang menggunakan api kecil

Panaskan susu, lalu masukkan coklat batang, aduk terus hingga coklat tercampur dengan susu.

Langkah 7

Panaskan susu, lalu masukkan coklat batang, aduk terus hingga coklat tercampur dengan susu.

Setelah masak matikan kompor. Lalu aduk terus sekitar 3 menit agar susu dengan coklat benar-benar menyatu

Langkah 8

Setelah masak matikan kompor. Lalu aduk terus sekitar 3 menit agar susu dengan coklat benar-benar menyatu

Lalu sajikan churros dengan saus coklat

Langkah 9

Lalu sajikan churros dengan saus coklat

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait