Dimsum Ayam Buah Naga #JagoMasakMaret

Resep Dimsum Ayam Buah Naga #JagoMasakMaret

Annie Aprilia

Annie Aprilia

4.0

(16 Rating)

Bikin kreasi dimsum ayam yang cantik.Aku seneng banget deh w.Piqngky pingky gitu.Pewarna alami pakai buah naga.Tanpa pewarnewwaa tambahan sama sekali,Lihat Selengkapnya

Bahan Utama

350gr Dada ayam

150 gr udang kecil kupas,cincang kasar

1 ,5 sdt kecap asin

1 sdm saos tiram

1/2 sdt garam

1 sdm minyak wijen

2 batang daung bawang

1 butir telur

Bahan Kulit Dimsum

1/2 buah naga ukuran sedang

250 gr tepung protein tinggi

50 gr tepung protein rendah

150 ml air

1 sdt garam

Alat & Perlengkapan

Bowl

Kukusan

Chopper

Cara Membuat

Campur semua bahan kulit dimsum dalam bowl,uleni sampai kalis dan tercampur rata.Tutup kain diamkan 15 menit.

Langkah 1

Campur semua bahan kulit dimsum dalam bowl,uleni sampai kalis dan tercampur rata.Tutup kain diamkan 15 menit.

Setelah 15 menit,bagi adonan jadi 10 bulatan,kemudian pipihkan.

Langkah 2

Setelah 15 menit,bagi adonan jadi 10 bulatan,kemudian pipihkan.

Kemudian gilas dengan pasta maker,sampai sesuai kebutuhan.

Langkah 3

Kemudian gilas dengan pasta maker,sampai sesuai kebutuhan.

Taburi dengan sedikit tepung kering,kemudian cetak bulat,ukur menggunakan gelas.

Langkah 4

Taburi dengan sedikit tepung kering,kemudian cetak bulat,ukur menggunakan gelas.

Haluskan dada ayam menggunakan chopper.

Langkah 5

Haluskan dada ayam menggunakan chopper.

Kemudian campur semua bahan isi,aduk sampai semua tercampur rata.

Langkah 6

Kemudian campur semua bahan isi,aduk sampai semua tercampur rata.

Ambil 1 lembar kulit dimsum,beri isian.

Langkah 7

Ambil 1 lembar kulit dimsum,beri isian.

Kemudian lipat berkeliling.

Langkah 8

Kemudian lipat berkeliling.

Panaskan kukusan,kemudian kukus dimsum selama 15 menit.Sajikan selagi hangat.

Langkah 9

Panaskan kukusan,kemudian kukus dimsum selama 15 menit.Sajikan selagi hangat.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: