Donat Italia #JagoMasakPeriode4Week7

Resep Donat Italia #JagoMasakPeriode4Week7

Anugrah Lestari

Anugrah Lestari

5.0

(1 Rating)

Donat isi ala Italia. Masyarakat umum biasanya menyebutnya dengan Bomboloni. Kali ini fillingnya selai strawberry.

Bahan Utama

250 gr Tepung Protein Tinggi

15 gr Susu Bubuk

50 gr Gula Pasir

5 gr Fermipan

1 butir Telur

80 ml Air

40 gr Margarin

3 gr Garam

Bahan tambahan

Gula halus secukupnya

Selai strawberry secukupnya

Alat & Perlengkapan

Bowl

Advertisement

Cara Membuat

Masukkan bahan utama kecuali margarin dan garam ke dalam bowl. 
Uleni atau mixer sampai adonan setengah kalis.

Langkah 1

Masukkan bahan utama kecuali margarin dan garam ke dalam bowl. Uleni atau mixer sampai adonan setengah kalis.

Tambahkan garam dan margarin. 
Uleni sampai kalis elastis.

Langkah 2

Tambahkan garam dan margarin. Uleni sampai kalis elastis.

Tutup adonan dengan kain bersih sampai mengembang 2 kali lipat.

Langkah 3

Tutup adonan dengan kain bersih sampai mengembang 2 kali lipat.

Bagi adonan dengan berat masing-masing 35 gram. 
Kemudian rounding.

Langkah 4

Bagi adonan dengan berat masing-masing 35 gram. Kemudian rounding.

Setelah selesai rounding, pipihkan adonan dan balurkan ke dalam tepung. 
Taruh di kertas minyak dan tunggu sampai mengembang kembali.

Langkah 5

Setelah selesai rounding, pipihkan adonan dan balurkan ke dalam tepung. Taruh di kertas minyak dan tunggu sampai mengembang kembali.

Panaskan minyak goreng. 
Goreng donat dengan api kecil sampai kecokelatan.

Langkah 6

Panaskan minyak goreng. Goreng donat dengan api kecil sampai kecokelatan.

Tunggu sampai donat dingin. 
Baluri dengan gula halus. 
Lubangi satu sisi donat dengan sumpit. 
Kemudian isi dengan selai. 
Sajikan.

Langkah 7

Tunggu sampai donat dingin. Baluri dengan gula halus. Lubangi satu sisi donat dengan sumpit. Kemudian isi dengan selai. Sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait