Gulai Daun Singkong Rimbang

Resep Gulai Daun Singkong Rimbang

Liyani Febri Yunita

Liyani Febri Yunita

5.0

(1 Rating)

Seleranya mama dan papa..

Bahan Utama

1 ikat daun singkong

4 genggam Rimbang (Takokak)

900 ml santan

1 batang sereh, simpul

1 lembar daun kunyit

Secukupnya garam dan kaldu bubuk

Bumbu halus

15 buah cabe merah kriting

7 siung bawang merah

1 siung bawang putih

1 ruas jahe

1 ruas kunyit

Alat & Perlengkapan

Blender

Advertisement

Cara Membuat

Siram daun singkong dengan secukupnya air panas, biarkan sampai agak layu.

Langkah 1

Siram daun singkong dengan secukupnya air panas, biarkan sampai agak layu.

Buang air daun singkong, bilas bersih lalu remas sampai air hilang, iris-iris (pisah-pisahkan). Belah tengah rimbang, cuci bersih, sisihkan.

Langkah 2

Buang air daun singkong, bilas bersih lalu remas sampai air hilang, iris-iris (pisah-pisahkan). Belah tengah rimbang, cuci bersih, sisihkan.

Blender bumbu halus.

Langkah 3

Blender bumbu halus.

Tambahkan santan, masak sampai santan mendidih, sambil terus diaduk-aduk agar santan tidak pecah.

Langkah 4

Tambahkan santan, masak sampai santan mendidih, sambil terus diaduk-aduk agar santan tidak pecah.

Masukkan daun singkong, aduk, lalu rimbang. Masak sampai rimbang berubah warna. Tambahkan garam dan kaldu bubuk, tes rasa.

Langkah 5

Masukkan daun singkong, aduk, lalu rimbang. Masak sampai rimbang berubah warna. Tambahkan garam dan kaldu bubuk, tes rasa.

Sangai dengan api kecil, kira-kira 5 menit saja.

Langkah 6

Sangai dengan api kecil, kira-kira 5 menit saja.

Salin ke mangkok, siap untuk dihidangkan.

Langkah 7

Salin ke mangkok, siap untuk dihidangkan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait