Enggar Nugraheni Putri
5.0
(1 Rating)
Pepes khas Papua.
200 gram ikan laut
4 buah cabe rawit merah, rajang
3 buah cabe rawit hijau, rajang
Bumbu Halus :
4 buah cabe rawit merah
Teflon
Langkah 1
Bersihkan ikan. Lumuri dengan perasan jeruk nipis. Diamkan 10 menit, kemudian bilas dengan air. Sisihkan.
Langkah 2
Rajang-rajang tomat hijau, bawang merah, rawit merah dan hijau, sisihkan.
Langkah 3
Haluskan bumbu halus. Bumbui dengan garam dan sedikit gula. Koreksi rasa dan sisihkan.
Langkah 4
Ambil daun pisang. Lumuri ikan dengan bumbu halus. Tambahkan juga bumbu rajang.
Langkah 5
Bungkus ikan dengan daun pisang, kemudian kukus selama 20 menit.
Langkah 6
Panggang ikan bungkus di atas teflon. Bisa juga dibakar di atas api hingga daun pisang kecoklatan. Sajikan ikan bungkus bersama nasi putih hangat.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua