Kembang Jantung Pisang Crispy

Resep Kembang Jantung Pisang Crispy

Friska Resmi Sunarto Putri

Friska Resmi Sunarto Putri

5.0

(1 Rating)

Enak bikin nagih, rasanya 11:12 sama jamur tapi lebih enak ini, pastikan putiknya sudah dibersihkan yak sebelum diolah.

Bahan Utama

100 gram bunga jantung pisang, buang putiknya

Minyak goreng secukupnya, untuk menggoreng

Bahan Pelapis

50 gram tepung bumbu serbaguna

3 sdm tepung beras

2 sdm tepung maizena

1/4 sdt baking powder double acting

Advertisement

Cara Membuat

Siapkan bunga jantung pisang, hilangkan putiknya dan cuci bersih.

Langkah 1

Siapkan bunga jantung pisang, hilangkan putiknya dan cuci bersih.

Siapkan bahan pelapisnya campur semua bahan pelapis kemudian bagi dua satu bagian biarkan kering satu bagian tambahkan air es, jangan terlalu kental jangan terlalu encer.

Langkah 2

Siapkan bahan pelapisnya campur semua bahan pelapis kemudian bagi dua satu bagian biarkan kering satu bagian tambahkan air es, jangan terlalu kental jangan terlalu encer.

Celupkan dalam adonan basah.

Langkah 3

Celupkan dalam adonan basah.

Gulingkan di adonan kering.

Langkah 4

Gulingkan di adonan kering.

Panaskan minyak goreng bunga jantung pisang hingga garing dan renyah, angkat dan tiriskan sajikan dengan cocolan saos sambal dan mayo, enjoy.

Langkah 5

Panaskan minyak goreng bunga jantung pisang hingga garing dan renyah, angkat dan tiriskan sajikan dengan cocolan saos sambal dan mayo, enjoy.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait