Kue Cucur Bunga Telang

Resep Kue Cucur Bunga Telang

Astri Anjarwati

Astri Anjarwati

5.0

(1 Rating)

Memanfaatkan bunga telang kering yang ada di kulkas.

Bahan Utama

4 sdm bunga telang kering

250 ml air

140 gr gula pasir

125 gr tepung beras

100 gr tepung terigu

1/3 sdt vanili

1/16 sdt garam

Advertisement

Cara Membuat

Rebus air, gula pasir, dan bunga telang sampai mendidih dan gula larut. Setelah itu matikan api dan diamkan hingga hangat kuku.

Langkah 1

Rebus air, gula pasir, dan bunga telang sampai mendidih dan gula larut. Setelah itu matikan api dan diamkan hingga hangat kuku.

Campur tepung terigu, tepung beras, garam, dan vanili, aduk rata.

Langkah 2

Campur tepung terigu, tepung beras, garam, dan vanili, aduk rata.

Tuang air rebusan bunga telang yang sudah disaring aduk menggunakan whisk/mixer sampai tercampur rata dan tidak bergerindil, boleh ditambah satu tetes pewarna biru jika dirasa kurang cerah ya warnanya. Tutup dan istirahatkan adonan selama 30 menit.

Langkah 3

Tuang air rebusan bunga telang yang sudah disaring aduk menggunakan whisk/mixer sampai tercampur rata dan tidak bergerindil, boleh ditambah satu tetes pewarna biru jika dirasa kurang cerah ya warnanya. Tutup dan istirahatkan adonan selama 30 menit.

Panaskan satu sendok sayur minyak goreng, setelah minyak cukup panas masukkan satu sendok sayur adonan cucur, tunggu sampai adonan keluar seratnya.

Langkah 4

Panaskan satu sendok sayur minyak goreng, setelah minyak cukup panas masukkan satu sendok sayur adonan cucur, tunggu sampai adonan keluar seratnya.

Siram-siram cucur dengan minyak panas, goreng hingga matang.

Langkah 5

Siram-siram cucur dengan minyak panas, goreng hingga matang.

Setelah matang angkat dan tiriskan.

Langkah 6

Setelah matang angkat dan tiriskan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait