Kue Cucur Marble #JelajahBarat

Resep Kue Cucur Marble #JelajahBarat

Siti Mudrikah

Siti Mudrikah

5.0

(3 Rating)

Kue cucur adalah jajanan tradisional khas Betawi. Kue cucur rasanya manis, teksturnya berserat dan ada jambul ditengah kue. Tips agar kue cucur membenLihat Selengkapnya

Bahan Utama

135 gr tepung beras

115 gr tepung terigu

300 ml air

150 gr gula pasir

1 lembar daun pandan

1/4 sdt garam

1/4 sdt vanili bubuk

3 tetes pewarna makanan (pink, hijau, kuning)

Minyak goreng secukupnya

Alat & Perlengkapan

Sendok Sayur

Wajan

Sendok

Advertisement

Cara Membuat

Rebus air, gula pasir dan daun pandan hingga gula larut dan mendidih. Angkat dan tunggu hingga hangat kuku.

Langkah 1

Rebus air, gula pasir dan daun pandan hingga gula larut dan mendidih. Angkat dan tunggu hingga hangat kuku.

Campurkan tepung beras, tepung terigu, garam, dan vanili ke dalam wadah.

Langkah 2

Campurkan tepung beras, tepung terigu, garam, dan vanili ke dalam wadah.

Ketika larutan gula sudah hangat kuku, masukkan ke dalam campuran tepung.

Langkah 3

Ketika larutan gula sudah hangat kuku, masukkan ke dalam campuran tepung.

Mixer secara bertahap mulai kecepatan rendah sampai kecepatan tinggi selama 5 menit. Pastikan tepung larut dan tidak ada yang menggumpal.

Langkah 4

Mixer secara bertahap mulai kecepatan rendah sampai kecepatan tinggi selama 5 menit. Pastikan tepung larut dan tidak ada yang menggumpal.

Tutup adonan menggunakan plastik wrap atau lap basah. Istirahatkan adonan selama minimal 1 jam (me: 3 jam) sampai adonan muncul gelembung-gelembung kecil.

Langkah 5

Tutup adonan menggunakan plastik wrap atau lap basah. Istirahatkan adonan selama minimal 1 jam (me: 3 jam) sampai adonan muncul gelembung-gelembung kecil.

Aduk sebentar adonan, bagi adonan menjadi 3 bagian dan beri pewarna makanan makanan pink, hijau dan kuning lalu aduk rata.

Langkah 6

Aduk sebentar adonan, bagi adonan menjadi 3 bagian dan beri pewarna makanan makanan pink, hijau dan kuning lalu aduk rata.

Panaskan minyak menggunakan api kecil, masukkan 1 sdm adonan warna pink, hijau dan kuning ke dalam sendok sayur.

Langkah 7

Panaskan minyak menggunakan api kecil, masukkan 1 sdm adonan warna pink, hijau dan kuning ke dalam sendok sayur.

Setelah minyak benar-benar panas, tuang adonan cucur ke dalam wajan. Tunggu muncul serat dari pinggiran kue.

Langkah 8

Setelah minyak benar-benar panas, tuang adonan cucur ke dalam wajan. Tunggu muncul serat dari pinggiran kue.

Letakkan cucur di pinggiran wajan, siram-siram permukaan kue dengan minyak hingga muncul seperti jambul di tengah-tengah kue. Angkat, tiriskan lalu sajikan.

Langkah 9

Letakkan cucur di pinggiran wajan, siram-siram permukaan kue dengan minyak hingga muncul seperti jambul di tengah-tengah kue. Angkat, tiriskan lalu sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait