Kue Lumpur Kentang Mini #MabarYummyCommunityRamadhan

Resep Kue Lumpur Kentang Mini #MabarYummyCommunityRamadhan

Heny Rosita

Heny Rosita

4.0

(4 Rating)

Cocok banget dijadikan takjil untuk berbuka puasa, rasanya yang enak dan juga teksturnya lembut.

Bahan Utama

250 gram kentang

125 gram tepung terigu

125 gram gula pasir

1 butir telur

250 ml santan kental

75 gram mentega/margarin

1/2 sdt garam

1/2 sdt vanili bubuk

Kismis/kurmma untuk topping

Alat & Perlengkapan

Blender

Cara Membuat

Rebus/kukus kentang hingga matang.

Langkah 1

Rebus/kukus kentang hingga matang.

Blender kentang dan santan hingga halus.

Langkah 2

Blender kentang dan santan hingga halus.

Kocok telur dan gula pasir hingga gula larut.

Langkah 3

Kocok telur dan gula pasir hingga gula larut.

Masukkan kentang yang sudah diblender, aduk rata.

Langkah 4

Masukkan kentang yang sudah diblender, aduk rata.

Masukkan tepung terigu, vanili dan garam, aduk hingga tercampur rata.

Langkah 5

Masukkan tepung terigu, vanili dan garam, aduk hingga tercampur rata.

Masukkan margarin yang sudah dicairkan terlebih dahulu, aduk rata.

Langkah 6

Masukkan margarin yang sudah dicairkan terlebih dahulu, aduk rata.

Panaskan cetakan dan oles tipis dengan minyak goreng. Tuang adonan secukupnya dan beri topping kismis/kurma, masak hingga matang dan siap disajikan.

Langkah 7

Panaskan cetakan dan oles tipis dengan minyak goreng. Tuang adonan secukupnya dan beri topping kismis/kurma, masak hingga matang dan siap disajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: