Dapur Mama Hanum
5.0
(1 Rating)
Kudapan tradisional khas Jawa ini menggunakan bahan dasar singkong yang dicampur dengan gula merah. Enak, legit. Recook resep Mba Amalia Saras.
Advertisement
Langkah 1
Parut singkong kemudian peras airnya. Campur singkong parut dengan gula pasir, gula merah dan garam.
Langkah 2
Masukkan kelapa parut, aduk rata.
Langkah 3
Masukkan tapioka, aduk rata kembali.
Langkah 4
Ambil 1 lembar daun pisang, beri secukupnya adonan singkong.
Langkah 5
Kemudian bungkus dan lipat.
Langkah 6
Tata di panci kukusan. Lakukan sampai selesai.
Langkah 7
Kukus selama 25 menit atau sampai matang.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua