Retno Adiesty
5.0
(1 Rating)
Lebih enak dinikmati bareng semua anggota keluarga.
3 buah cabe merah keriting, iris serong
Air secukupnya
Advertisement
Langkah 1
Cuci bersih lobsternya, lalu beri air perasan jeruk nipis dan 1/2 sdt garam, aduk rata diamkan selama 5 menit.
Langkah 2
Lalu goreng lobster, goreng hingga setengah matang.
Langkah 3
Rebus jagung manis hingga matang.
Langkah 4
Panaskan minyak goreng, tumis bawang bombay dan bawang putih hingga harum, lalu tambahkan cabe merah, jahe dan daun jeruk, aduk rata.
Langkah 5
Masukkan air, saus tomat, saus sambal, kecap manis, saus tiram, garam dan lada bubuk, aduk rata, masak hingga kuahnya mendidih, lalu cicipi.
Langkah 6
Masukkan lobster dan jagung, aduk rata, masak hingga mwndidih kembali dan lobsternya matang.
Langkah 7
Beri potongan daun bawang, aduk rata, lalu matikan api, angkat lalu sajikan.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua