Lobster Udang Saos Tiram

Resep Lobster Udang Saos Tiram

Nila Sari

Nila Sari

4.0

(11 Rating)

Udang dan lobster yang enak untuk buka puasa.

Bahan Utama

100 gr lobster

100 gr udang

1 siung bawang bombay

3 siung bawang putih

1 buah tomat

Daun bawang secukupnya

1/2 sdt tepung maizena

1 sdm saos tiram

2 sdm saos tomat

1 sdt lada bubuk

1 sdm garam

1 sdm gula

Advertisement

Cara Membuat

Belah lobster dibagian punggung, udang jangan dibuang kepalanya supaya gurih. Cuci sampai bersih.

Langkah 1

Belah lobster dibagian punggung, udang jangan dibuang kepalanya supaya gurih. Cuci sampai bersih.

Potong bawang bombay, tomat dan daun bawang, geprek bawang putih.

Langkah 2

Potong bawang bombay, tomat dan daun bawang, geprek bawang putih.

Tumis bawang putih dan bawang bombay sampai harum.

Langkah 3

Tumis bawang putih dan bawang bombay sampai harum.

Masukan lobster dan udang, tumis sebentar sampai berubah warna.

Langkah 4

Masukan lobster dan udang, tumis sebentar sampai berubah warna.

Tambahkan sedikit air, tunggu sampai mendidih.

Langkah 5

Tambahkan sedikit air, tunggu sampai mendidih.

Setelah mendidih masukkan saos tiram, saos tomat, garam, gula lada bubuk dan penyedap rasa. Tambahkan larutan maizena.

Langkah 6

Setelah mendidih masukkan saos tiram, saos tomat, garam, gula lada bubuk dan penyedap rasa. Tambahkan larutan maizena.

Masukkan potongan tomat dan daun bawang, tunggu sampai sedikit mengental. Angkat dan sajikan.

Langkah 7

Masukkan potongan tomat dan daun bawang, tunggu sampai sedikit mengental. Angkat dan sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait