Mie nyemek

Resep Mie nyemek

Milla

Milla

5.0

(1 Rating)

Pas dimakan saat cuaca dingin.

Bahan Utama

2 siung bawang putih, parut

1 siung bawang merah, parut

Secukupnya sayur sawi

2 bungkus mie instan

2 buah telur

Secukupnya air untuk merebus mie

Secukupnya minyak goreng

Secukupnya saus tomat / sambal

Cara Membuat

Parut semua bawang.

Langkah 1

Parut semua bawang.

Panaskan minyak.

Langkah 2

Panaskan minyak.

Tumis bawang hingga harum.

Langkah 3

Tumis bawang hingga harum.

Rebus mie hingga matang dan masukan semua bumbu mie instan.

Langkah 4

Rebus mie hingga matang dan masukan semua bumbu mie instan.

Tambahkan saus sambal / tomat sesuai selera.

Langkah 5

Tambahkan saus sambal / tomat sesuai selera.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: