Mongolian Beef #JagoMasakMinggu8Periode2

Resep Mongolian Beef #JagoMasakMinggu8Periode2

Ria Tri Windarti

Ria Tri Windarti

5.0

(2 Rating)

Sajikan dengan nasi putih hangat, yummy!

Bahan Utama

350 gram daging sapi sandung lamur

2 batang daun prei, potong kasar memanjang

Bahan marinasi:

1 sdm tepung maizena

3 siung bawang putih, cincang halus

3 cm jahe, parut atau cincang halus

1/2 sdt garam

Bahan Saus:

1 sdm tepung maizena

2 sdm tabasco

1 sdm hoisin

3 sdm kecap asin

1 sdm minyak wijen

1 sdm saos tiram

1 sdm gula

1 sdm mirin, ada tersedia halal di pasaran

250 ml air, boleh dikurangi jika ingin yang tidak terlalu basah

Bumbu:

3 siung bawang putih, cincang halus

3 cm jahe, cincang halus

1 sdm chilli flakes, saya ganti dengan 6 buah cabai keriting dicincang kasar

Cara Membuat

Iris daging tipis-tipis, atau boleh digiling.

Langkah 1

Iris daging tipis-tipis, atau boleh digiling.

Kemudian campur dengan bahan marinasi, simpan selama 30 menit.

Langkah 2

Kemudian campur dengan bahan marinasi, simpan selama 30 menit.

Panaskan 3 sdm minyak, kemudian tumis jahe sampai harum.

Langkah 3

Panaskan 3 sdm minyak, kemudian tumis jahe sampai harum.

Kemudian masukkan bawang putih cincang, tumis sampai wangi.

Langkah 4

Kemudian masukkan bawang putih cincang, tumis sampai wangi.

Tambahkan cabai cincang, tumis sampai layu. Jika menngunakan chilli flakes step ini boleh dilewati dan chilli flakes bisa dimasukkan di step terakhir.

Langkah 5

Tambahkan cabai cincang, tumis sampai layu. Jika menngunakan chilli flakes step ini boleh dilewati dan chilli flakes bisa dimasukkan di step terakhir.

Masukkan daging yg sdh di marinasi, masak sampai daging berubah warna sekitar 2-3 menit.

Langkah 6

Masukkan daging yg sdh di marinasi, masak sampai daging berubah warna sekitar 2-3 menit.

masukkan campuran saus, masak sampai saus mendidih dan kental.

Langkah 7

masukkan campuran saus, masak sampai saus mendidih dan kental.

Masukkan daun prei, masak sampai layu. Angkat dan sajikan dengan nasi putih.

Langkah 8

Masukkan daun prei, masak sampai layu. Angkat dan sajikan dengan nasi putih.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: