Nasi Goreng Saos Tiram #MakanMasakBijak

Resep Nasi Goreng Saos Tiram #MakanMasakBijak

Rayna Kitchen

Rayna Kitchen

5.0

(1 Rating)

Edisi menghabiskan nasi sisa ya. Saya sampai lupa ini bikinnya hari apa, karena mengendap di galeri fotonya.

Bahan Utama

150 gr nasi dingin sisa semalam

1/2 buah dada ayam goreng sisa semalam, potong dadu

1 butir telur

1 buah cabai merah, potong-potong

1 batang daun bawang

1/2 sdt minyak wijen

1 sdt kecap manis

2 sdm saos tiram

1/4 sdt garam

1/4 sdt lada bubuk

1/4 sdt kaldu jamur

4 siung bawang merah, iris tipis

2 siung bawang putih, iris tipis

4 sdm minyak goreng

Alat & Perlengkapan

Piring

Piring Saji

Cara Membuat

Panaskan minyak, tumis bawang merah dan bawang putih hingga harum.

Langkah 1

Panaskan minyak, tumis bawang merah dan bawang putih hingga harum.

Masukkan telur kocok. Aduk rata.

Langkah 2

Masukkan telur kocok. Aduk rata.

Masukkan ayam dadu, irisan cabai dan irisan daun bawang. Aduk rata.

Langkah 3

Masukkan ayam dadu, irisan cabai dan irisan daun bawang. Aduk rata.

Masukkan nasi, aduk rata.

Langkah 4

Masukkan nasi, aduk rata.

Bumbui dengan minyak wijen, kecap manis, saos tiram, garam, kaldu jamur dan lada bubuk. Aduk rata. Masak hingga bumbu meresap dan nasi sedikit kering. matikan api.

Langkah 5

Bumbui dengan minyak wijen, kecap manis, saos tiram, garam, kaldu jamur dan lada bubuk. Aduk rata. Masak hingga bumbu meresap dan nasi sedikit kering. matikan api.

Pindahkan ke piring saji. Hidangkan hangat

Langkah 6

Pindahkan ke piring saji. Hidangkan hangat

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: