Oyakodon Nuget #MENUTANGGALTUA

Resep Oyakodon Nuget #MENUTANGGALTUA

Nirastorytummy

Nirastorytummy

5.0

(1 Rating)

Menu akhir bulan andalan adalah Frozen food salah satunya nuget, bosan di goreng aja, di buat makanan ala Jepang enak loh!

Bahan Utama

1 butir telur ayam

5 buah nugget

1 batang daun bawang, iris

80 ml air

2 sdm kecap asin

1 sdm gula pasir

2 slice bawang bombay, cincang

Minyak goreng secukupnya

Advertisement

Cara Membuat

Goreng nugget hingga garing.

Langkah 1

Goreng nugget hingga garing.

Tumis bawang bombay dengan 1 sdm minyak goreng.

Langkah 2

Tumis bawang bombay dengan 1 sdm minyak goreng.

Tambahkan air, kecap asin, dan gula pasir, lalu masak hingga mendidih.

Langkah 3

Tambahkan air, kecap asin, dan gula pasir, lalu masak hingga mendidih.

Masukkan nugget yang sudah di potong, kemudian siram dengan telur yang sudah di kocok lepas. Beri taburan bawang daun.

Langkah 4

Masukkan nugget yang sudah di potong, kemudian siram dengan telur yang sudah di kocok lepas. Beri taburan bawang daun.

Masak hingga telur matang, kemudian sajikan dengan nasi hangat.

Langkah 5

Masak hingga telur matang, kemudian sajikan dengan nasi hangat.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait