Peyek Kacang Istimewa

Resep Peyek Kacang Istimewa

Dwi Setiani

Dwi Setiani

5.0

(2 Rating)

Resep peyek kacang khas Jawa Timur-an, dengan banyak rempah

Bahan Utama

280 gr tepung beras

80 gr santan kental

300 ml air

1 butir telur

4 siung bawang putih

2 butir kemiri

1 cm kunyit

25 lembar daun jeruk iris kecil-kecil

1/2 sdt lada bubuk

2 sdt ketumbar bubuk

1/2 sdt kunyit bubuk

1 sdt penyedap

1 1/2 sdt garam

300 ml minyak goreng

Advertisement

Cara Membuat

Haluskan bawang putih, kunyit, kemiri, ketumbar, kunyit dan garam.

Langkah 1

Haluskan bawang putih, kunyit, kemiri, ketumbar, kunyit dan garam.

Setelah itu campur bumbu halus dengan air sedikit.

Langkah 2

Setelah itu campur bumbu halus dengan air sedikit.

Masukkan bumbu halus ke dalam tepung beras.

Langkah 3

Masukkan bumbu halus ke dalam tepung beras.

Tambahkan 1 butir kuning telur.

Langkah 4

Tambahkan 1 butir kuning telur.

Kemudian tambahkan irisan daun jeruk.

Langkah 5

Kemudian tambahkan irisan daun jeruk.

Goreng adonan peyek dengan menambahkan kacang di atas adonan, jangan langsung campur kacang dengan adonan supaya bisa kriuk.

Langkah 6

Goreng adonan peyek dengan menambahkan kacang di atas adonan, jangan langsung campur kacang dengan adonan supaya bisa kriuk.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait