Pie Susu Topping Keju #JagoMasakMinggu2Periode3

Resep Pie Susu Topping Keju #JagoMasakMinggu2Periode3

Indry Hapsari

Indry Hapsari

5.0

(21 Rating)

Yummy!

Bahan Utama

Bahan Kulit :

200 gram tepung terigu protein sedang

20 gram gula halus

100 gram butter, dinginkan

1 butir kuning telur

Bahan Custard Filling :

100 ml susu cair

120 ml susu kental manis

2 butir kuning telur

1 sdt tepung maizena

1/4 sdt vanilla susu/ vanilla powder

Topping :

Keju cheddar secukupnya, parut

Alat & Perlengkapan

Garpu

Pisau

Oven

Parutan Keju

Whisker

Sendok

Pisau Roti

Advertisement

Cara Membuat

Pertama buat custard fillingnya dulu. Campur rata semua bahan custard filling. Aduk rata menggunakan whisker. Saring. Sisihkan. Lalu panaskan oven di suhu 150-160 derajat celcius.

Langkah 1

Pertama buat custard fillingnya dulu. Campur rata semua bahan custard filling. Aduk rata menggunakan whisker. Saring. Sisihkan. Lalu panaskan oven di suhu 150-160 derajat celcius.

Dalam wadah campur rata tepung terigu dan gula halus. Masukkan butter, aduk rata menggunakan pisau pastry /sendok kayu sampai menjadi adonan yang berbutir.

Langkah 2

Dalam wadah campur rata tepung terigu dan gula halus. Masukkan butter, aduk rata menggunakan pisau pastry /sendok kayu sampai menjadi adonan yang berbutir.

Masukkan kuning telur. Aduk rata menggunakan sendok kayu.

Langkah 3

Masukkan kuning telur. Aduk rata menggunakan sendok kayu.

Padatkan adonan. Lalu bulatkan dan bungkus dengan cling wrap. Masukkan ke dalam lemari es (bukan freezer) selama 30 menit.

Langkah 4

Padatkan adonan. Lalu bulatkan dan bungkus dengan cling wrap. Masukkan ke dalam lemari es (bukan freezer) selama 30 menit.

Setelah 30 menit, keluarkan. Cetak adonan dalam cetakan pie bentuk sesuaikan selera. Rapikan dan tusuk-tusuk bagian dasarnya menggunakan garpu. Lakukan sampai selesai.

Langkah 5

Setelah 30 menit, keluarkan. Cetak adonan dalam cetakan pie bentuk sesuaikan selera. Rapikan dan tusuk-tusuk bagian dasarnya menggunakan garpu. Lakukan sampai selesai.

Tuang adonan custard filling secukupnya ke dalam adonan pie. Lakukan sampai selesai.

Langkah 6

Tuang adonan custard filling secukupnya ke dalam adonan pie. Lakukan sampai selesai.

Panggang dalam oven yang sudah dipanaskan sebelumnya sampai matang.

Langkah 7

Panggang dalam oven yang sudah dipanaskan sebelumnya sampai matang.

Setelah matang, angkat dan dinginkan. Beri topping parutan keju cheddar, siap disajikan.

Langkah 8

Setelah matang, angkat dan dinginkan. Beri topping parutan keju cheddar, siap disajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait