Whenie Beckham
5.0
(2 Rating)
Recook modifikasi dari chef yummy. Benar-benar steam hacks ala anak kos banget. Dikukusnya di rice cooker. #JagoMasakMaret
Piring
Piring Saji
Kukusan
Langkah 1
Olesi salah satu permukaan roti dengan margarin.
Langkah 2
Kemudian oles kembali dengan chesee filling, ratakan.
Langkah 3
Tangkupkan 2 slice roti tawar sehingga bagian isinya ada di tengah.
Langkah 4
Pindahkan ke tatakan kukusan rice cooker.
Langkah 5
Didihkan air di dalam rice cooker, lalu kukus roti selama 10 menit.
Langkah 6
Keluarkan dari rice cooker, tata di atas piring saji. Beri sagu mutiara dan susu kental manis sebagai topping, kemudian sajikan.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua